Cara mengubah icon/gambar di address bar pada blog dapat memuaskan hati kamu apabila bosan melihat logo blogger di address bar kamu. Dengan mengubah icon/gambar di address bar para penguncung di blog kamu tidak akan terlalu bosan ketika pertama membuka blog kamu.
Kalau kita masuk ke website atau blog pastinya kan ada sebuah gambar di samping address bar(kotak untuk masukin alamat web). Dan kalau buat blog di blogspot.com pasti iconnya kayak gini :
Kalau nggak suka sama icon ini karena sering dijumpai kamu bisa mengubah icon/gambar di address bar sesuai dengan keinginanmu. Caranya dengan membuat gambar yang berextensi jpg, gif, ico dan lain-lain, ukurannya sekitar 24x24 sampai 32x32 tapi boleh bebas ukurannya, kalo menurut saya lebih baik kecil supaya loding pagenya cepet.
Pertama masuk ke Design > Edit HTML terus cari script </head> tepat sebelum kode tersebut masukan script ini
<link href='http://www.pclinux3d.com/images/icontux/silver4-tux-wolverine.png' rel='SHORTCUT ICON'/>
Ubah tulisan tebel dengan addres tempat gambar kamu berada. Lalu klik save template dan selesai
Lihat ke blog kamu dan icon/gambar di address bar pada blog kamu telah berubah
0 comments:
Post a Comment